Sabtu, 06 November 2010

Kegiatan Table Manner di Hotel Novotel.

Pada hari Sabtu, 6 November 2010. Para siswa kelas X unggulan SMA 5 Semarang mengikuti acara table manner di Hotel Novotel. Acara ini bertujuan agar siswa SMA 5 mengetahui cara makan yang baik dan benar dan posisi makan yang baik dan benar. Acara ini berlangsung mulai pukul 13.00-16.30.





Pertama-tama para siswa dijelaskan tentang urutan sendok, garpu, dan pisau yang harus digunakan oleh Instruktur. Berikut ini adalah gambar urutan sendok, garpu, dan pisau:



Keterangan: (dari sebelah kiri) B&B Plate, B&B Knife, Appetizer Fork, Dinner Fork, Napkin, Beef Fork, Soup Spoon, (atas) Dessert Spoon.

Dan menu makanannya adalah:
  • B&B (Bread and Butter)
  • Appetizer : Fresh Fruit Salad
  • Soup : Clear Vegetable Soup
  • Main Course : Beef Minute Steak
  • Dessert : Chocolate Pudding
Para siswa terlihat senang dengan kegiatan ini. Diharapkan kegiatan serupa terus dilaksanakan untuk menambah wawasan siswa tentang pentingnya tata cara makan yang baik dan benar kelak.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Powered by Blogger